Reading Time: < 1 minute

JURNAL KOMUNIKASI

Volume 3, Nomor2, April 2009

ISSN 1970-848X

 

Communicating Corporate Social Responsibility Responsibly

 

Oleh: Nia Sarinastiti

 

Abstract

Menjalankan dan mengkomunikasikan mengenai upaya perusahaan dalam menjalankan Corporate Social Responsibility (CSR, Tanggung Jawab Sosial Perusahaan) sangat beragam.  Namun seringkali komunikasi lebih mengutamakan pada pandangan perusahaan bukan mengutamakan pada pandangan stakeholder, atau partisipasi mereka dalam program CSR tersebut.Tulisan ini berusaha mengangkat bagaimana sebaiknya mengkomunikasi program CSR secara layak (dan bertanggung jawab) untuk dikembangkan oleh perusahaan sebagai bagian dari aktivitas public relations/corporate communication mereka.Dalam tulisan ini akan membahas upaya yang dilakukan oleh Accenture – konsultan manajemen dan teknologi – dalam mengkomunikasikan aktivitas CSR mereka.

 

Key words:

Corporate Social Responsibility, Public Relations, Corporate Communication, corporate giving, etika komunikasi

 

Penerbit :
Program Studi Ilmu Komunikasi
Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

 

 


[1] Dosen Fakultas Ilmu Administrasi Unika Atma Jaya – Jakarta dan Program Studi Ilmu Komunikasi, Pasca Sarjana Universitas Indonesia.  Konsultan komunikasi Multi Donor Fund dan Java Reconstruction Fund untuk Bank Dunia dan Senior Advisor Marketing & Communication untuk Accenture.

Reading Time: < 1 minute

JURNAL KOMUNIKASI

Volume 3, Nomor1, Oktober 2008

ISSN 1970-848X

 

Ideologi Islam dalam Kebijakan Redaksional Harian Umum Republika:

Analisis Wacana Kritis tentang Pemberitaan Konflik PKB dan Film Fitna

 

Oleh: M. Exsa Firmansyah

 Abstract:

This research focus on Islamic ideology in the redactional policy, that was one of the internal factor when creating a Republika news product towards PKB conflict, Ahmadiyah cult and Fitna controversy. The analysis of content at PKB’s conflict was shown Republika’s neutral display. Its neutral display was shown by the theme, the option of people who was being the source. While, at the Fairclough text analysis, Republika was shown the negative effect from  that conflict which didn’t have  the good effect for two sides, but could bring the negative effect for the party. For  the news of Ahmadiyah,  the content analysis was shown Republika’s position  as  one  side  which  against  Ahmadiyah  with  used  perception  that Ahmadiyah  is untrue  side. From the research the researcher done, there`s a conclusion that islamic ideology in the Republika redactional policy, can be categorized as the form of conservative Islamic ideology.

 

Reading Time: < 1 minute

JURNAL KOMUNIKASI

Volume 3, Nomor1, Oktober 2008

ISSN 1970-848X

 

Konglomerasi Media dan Konstruksi Praksis Demokrasi Pasca Rezim Orde Baru: Sebuah Refleksi Awal

Oleh Nyarwi

 

Abstract

                After the post New Order Regime Soeharto, the Indonesian mass media industries have been developing their self as media conglomeration model. Some group of media industries manufactured their symbolic reality based on the power of commoditization of their business networking industries of broadcasting industries, newspaper industries and also multimedia industries as a part of  new  media competitions.  This paper will examine and reflected the impact of media conglomeration of mass media industries on pratical construction of Indonesia democracy after Post New Order Soeharto. The media duty as empowering of  the public interest is the missing important thing among the owners of media industries, journalist, politician and civil society.

 

Penerbit :
Program Studi Ilmu Komunikasi
Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

 

Reading Time: < 1 minute
Prodi Ilmu Komunikasi UII bekerjasama dengan Komisi Penyiaran Daerah (KPID) Yogyakarta, menyelenggarakan seminar di Ruang Sidang MSI UII Demangan Yogyakarta, pada Hari Kamis, 8 Oktober 2009, pukul 16.00 – 17.30 WIB. Seminar publik ini mengkritisi berita gempa di televisi yang terjadi di Daerah Sumatera Barat. Hadir sebagai pembicara yaitu Hendry Subiyakto. MA (Staf Ahli Menteri Komunikasi & Informatika RI dan Dosen FISIP Universitas Airlangga Surabaya), dan Rachmat Arifin (Ketua KPID Yogyakarta) sebagai narasumber.
Reading Time: < 1 minute

JURNAL KOMUNIKASI

Volume 3, Nomor1, Oktober 2008

ISSN 1970-848X

 

Analisis Konglomerasi Industri Pers Daerah di Indonesia:

Pendekatan S-C-P

Oleh Iwan Awaluddin Yusuf

Abstract

                The Structure, Conduct, and Performance or known as S-C-P usually used to observe the structure and competitions in industry, including mass media. Mass media structure, with its centralistic-concentrated ownership as the indication in Indonesian local press, sice they have to flight in a tough national press competition whosw ownerships are concentrtated in some publishing groups. The analysis that used to capture local press conglomeration in the oligopoly market is Structure-Conduct-Performance approach.

 

Penerbit :
Program Studi Ilmu Komunikasi
Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

 

Reading Time: < 1 minute

JURNAL KOMUNIKASI

Volume 3, Nomor1, Oktober 2008

ISSN 1970-848X

 

Negotiating Mass Media Interest and Heterogeneous Muslim Audience

 in the Contemporary Social-Political Environment of Indonesia

Oleh Ishadi S.K

Abstract

                Sejarah industri radio dan televisi Indonesia dapat dibagi dalam tiga era kekuasaan otoritatif. (1) Era Monopoli Pemerintah 1962-1990. (2). Era Quasimonopolitik: pemerintah memberi izin lima pemilik stasiun televisi baru (RCTI, SCTV, TPI, Anteve, dan Indosiar), dan (3) Era persaingan Bebas-pasca-reformasi 1998. Setelah jatuhnya Presiden Soeharto dan pelantikan pemerintahan yang baru di bawah B.J Habibie, pemerintah melepaskan kontrol atas media, termasuk televisi. Kontrol sekarang ditentukan pasar. Mencakup ketiga era era seluruhnya, orang muslim indonesia, yang merupakan populasi mayoritas (90% dari total populasi), tidak pernah disediakan peluang proporsional program siaran bertema Islam. Satu-satunya masa kemenangan Islam atas kepentingan media adalah sepanjang bulan suci Ramadhan, ketika semua muslim wajib puasa dan taat beribadah, televisi didominasi program bertema Islam. Sepanjang Ramadhan, program berkarakter Islam mendominasi layar televisi dan siaran radio, termasuk media cetak. Setelah Ramadhan, segalanya kembali berbalik ke bentuk semula. Mengapa Islam gagal memperluas kemenangannya di bulan setelah Ramadhan? Mungkinkah mengendalikan “antusiasme Ramadhan”, bahkan setelah bulan suci Ramadhan telah lewat di negara di mana Islam agama mayoritas? Pertanyaan-pertanyaan tersebut dianalisi dalam tulisan ini.

 

Penerbit :
Program Studi Ilmu Komunikasi
Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

 

Reading Time: < 1 minute

JURNAL KOMUNIKASI

Volume 3, Nomor1, Oktober 2008

ISSN 1970-848X

 

Industri Perfilman Bollywood:

Evolusi Hiburan di Tengah Kemiskinan

 

Abstract

                The victory of Slumdog Millionare by winning 8 out of 10 nominations in Oscar 2009 is not only a recognition to Anil Kapoor, Dev Patel and Frieda Pinto’s wonderful acting but also a proof that Bollywodd movies can compete with Hollywood’s. Through this glorious moment, the world’s eyes are on to Bollywood, a movie industry which produces more than 800 movies per year. This is such an amazing achievement above all the poverty and political issues that have been major problems in this second most-populated country in the world.

 

Penerbit :
Program Studi Ilmu Komunikasi
Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

 

Reading Time: < 1 minute

 

 

JURNAL KOMUNIKASI

Volume 3, Nomor1, Oktober 2008

ISSN 1970-848X

 

Analisis Framing Berita Meninggalnya Mantan Presiden Soeharto di Majalah Tempo Dan Gatra

Oleh: Nur Indah Yogadiastuti – Muzayin Nazaruddin

 

Abstract

                News about sick until death of the former President Soeharto, covered by various media printed adn also electronic. It becomes main report and special feature in various magazine also, such as Gatra and Tempo. There are three considerations in determining Gatra and Tempo as source of study. First, both of them are national weekly news magazine. It means, those magazines cover public widely, so can influence the reader. Second, those magazine have big attention to the death of Soeharto. This is proved from special edition about Soeharto printed by Tempo. While Gatra printed the news of Soeharto till 15 pages. Third, pro and countra about Soeharto which can be seen in Gatra and Tempo. Analitycal method applied in this research is Framing Analysis with Zongdang Pan and Gerald M. Kosicki models. In this research, researcher found that Gatra and Tempo is very different in the way reporting the death of Soeharto. And it is clear that Gatra tend to look for safe in reporting Soeharto, while Tempo is braver and more artically in passing opinions.

 

Penerbit :
Program Studi Ilmu Komunikasi
Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

Reading Time: < 1 minute

JURNAL KOMUNIKASI

Volume 3, Nomor1, Oktober 2008

ISSN 1970-848X


ANALISIS MODEL PRODUKSI BERITA TELEVISI LOKAL:

Studi TVRI Stasiun Penyiaran Kalimantan Selatan dan Banjar TV

Hesti Dwi Yulianti – Masduki

 

Abstract
    News program in local television has it’s own charm for the local civilization more than the news program in the national television. Local Banjarmasin news program, also chalenged by another private television whom broadcasting its program nationally. In order to strengthening its power in competition, TVRI Stasiun Penyiaran Kalimantan Selatan and Banjar TV as a station who have an interseting program have to use what they have in local area. This research has found some discoveries. First, the production process of local news with material to cover an event start from the idea planning, job distribution and equipment check were done as the standard procedure in broadcasting. Second, production stage, live or recorder, can be executed due to the station decision and the will of corporate management. Any kind of program, live and recorded, should be processed carefully and involving all crew in charge. Third, both of the television station adopted local value within the program, regilious theme, cultural outfit, cultural song, and also adopted cultural symbol which is shown in the news production proces.

Penerbit :
Program Studi Ilmu Komunikasi
Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
Reading Time: < 1 minute

 

Jogja-Netpac Asian Film Festival (JAFF) 2009 bekerjasama dengan Prodi Ilmu Komunikasi Universitas Islam Indonesia, menyelenggarakan seminar internasional di Gedung Taman Budaya Yogyakarta pada Hari Rabu, 5 Agustus 2009, pukul 09.30 – 12.30 WIB. Seminar ini mengusung tema Dream of a Nation: Cinema, Identity, and Nationalism “From Palestine, Sri Lanka, Korea, to Indonesia”