Benarkah ‘Typing Ganteng’ Sebagai Identitas dan Perjalanan Gen Z di Media Sosial?
Reading Time: 3 minutes
Reading Time: 3 minutes Ada saja hal baru yang mengiringi perjalanan Gen Z di media sosial, terutama soal typing atau cara mengetik. “Typing ganteng” atau “typing cantik” adalah tren yang menjadi identitas dan perjalanan Gen Z di media sosial. Kronologi kemunculan istilah typing ganteng bermula sekitar tahun 2019 dipopulerkan oleh Ivan Lanin, seorang yang melabeli dirinya sebagai Wikipediawan pecinta […]