Ruang Berita Ilkom

Ikuti informasi terkini tentang berbagai aktivitas di Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Islam Indonesia.

Berita Pilihan

Komunikasi UII Jadi Pengurus Forum Puspa Untuk Dukung 3End

Komunikasi UII Jadi Pengurus Forum Puspa Untuk Dukung 3End

Dua Dosen Ilmu Komunikasi UII, Mutia Dewi dan Ali Minanto, atas dedikasi dan konsistensinya pada riset dan pemberdayaan di bidang...
Bagaimana Narasi TV Mencipta Konten-kontennya (2)

Bagaimana Narasi TV Mencipta Konten-kontennya (2)

Dahlia Citra menjelaskan dalam kesempatan Kuliah Umum "How To Create Impactful Media" kali itu bagaimana Narasi TV menciptakan konten-kontennya. Pertama,...
Bagaimana Membuat Media yang Berdampak?

Bagaimana Membuat Media yang Berdampak?

Angkringan Lek Ghofar sepi pembeli. Ponsel menempel di telinganya seketika kemudian ia berbincang dengan penelponnya di ujung sana. "Gimana ini...

Warga Akademik Komunikasi UII Berlatih Menulis Artikel Dakwah

Sabtu, 30 November 2019, seluruh staf Prodi Ilmu Komunikasi FPSB UII bergabung bersama seluruh warga akademik FPSB UII di Hotel...
Lebih dari 500 Mahasiswa UII hadiri Kuliah Umum Mencipta Media yang Berdampak Bersama Narasi TV

Lebih dari 500 Mahasiswa UII hadiri Kuliah Umum Mencipta Media yang Berdampak Bersama Narasi TV

Pada 28 November 2019 telah terlaksana Kuliah Umum dengan tema How To Create Impactful Media di Auditorium Prof. Abdul Kahar...
Sertifikat Akreditasi Program Studi Ilmu Komunikasi FPSB UII 2019-2024

Sertifikat Akreditasi Program Studi Ilmu Komunikasi FPSB UII 2019-2024

Berikut Ini adalah Sertifikat Akreditasi Prodi Ilmu Komunikasi FPSB Universitas Islam Indonesia (2019 - 2024) atau unduh di tautan berikut....

​Mendamba Budaya Literasi & Jurnalisme Damai pada Rivalitas Sepak Bola

Sudah sejak lama banyak media yang bermain api. Mereka hanya memberitakan konflik yang terjadi antar suporter dan tim sepak bola....

Hubungi Ilkom UII

Bagi rekan jurnalis media yang ingin mencari informasi tentang Program Studi Ilmu Komunikasi UII silakan menghubungi alamat sebagai berikut:

Universitas Islam Indonesia
Jl. Kaliurang km. 14,5 Sleman,
Yogyakarta 55584

Telepon: 0274-898444 ext. 3267
Surel: [email protected]

PMB UII

Informasi terkait Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) untuk program diploma dan sarjana tahun akademik 2024/2025 telah dibuka. Informasi admisi dapat diakses melalui situs web PMB UII.